Pengaruh Kualitas Produk, Harga dan Citra Merek terhadap Keputusan Pembelian Sepeda Motor Yamaha di Temanggung

Hendi Ari, Surya Kencana (2020) Pengaruh Kualitas Produk, Harga dan Citra Merek terhadap Keputusan Pembelian Sepeda Motor Yamaha di Temanggung. Masters thesis, STIM YKPN Yogyakarta.

[img]
Preview
Text (Halaman Judul)
SKRIPSI_111600869-HENDI ARI SURYA K_0.pdf

Download (277kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
SKRIPSI_111600869-HENDI ARI SURYA K_1.pdf

Download (189kB) | Preview
[img] Text (BAB II)
SKRIPSI_111600869-HENDI ARI SURYA K_2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (182kB)
[img] Text (BAB III)
SKRIPSI_111600869-HENDI ARI SURYA K_3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (144kB)
[img] Text (BAB IV)
SKRIPSI_111600869-HENDI ARI SURYA K_4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (295kB)
[img]
Preview
Text (BAB V)
SKRIPSI_111600869-HENDI ARI SURYA K_5.pdf

Download (100kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
SKRIPSI_111600869-HENDI ARI SURYA K_6.pdf

Download (215kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas produk, harga dan citra merek terhadap keputusan pembelian sepeda motor Yamaha di Temanggung. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan kuesioner. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh konsumen yang menggunakan sepeda motor Yamaha di Temanggung. Sampel dalam penelitian ini masyarakat kota Temanggung yang membeli atau yang menggunakan sepeda motor merek Yamaha. Jumlah sampling sebanyak 100 responden dan metode yang digunakan adalah purposive sampling. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda. Hasil analisis awal yang dilakukan menunjukan bahwa indikator yang digunakan valid untuk mengukur variabel yang ada. Kemudian dari hasil yang didapat menunjukan bahwa, variabel yang paling dominan adalah variabel harga dengan nilai signifikansi sebesar 0,000 < 0,05. Hasil ini menunjukkan harga berpengaruh positif signifikan terhadap keputusan pembelian motor Yamaha di Temanggung. Artinya H2 diterima. Sedangkan untuk kualitas produk nilai signifikansi sebesar 0,096 > 0,05 dan untuk citra merek nilai signifikansi sebesar 0,090 > 0,05. Hasil ini menunjukkan berpengaruh positif tetapi tidak signifikan terhadap keputusan pembelian motor Yamaha di Temanggung. Artinya kualitas produk H1 dan citra merek H3 ditolak

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: H Social Sciences >
H Social Sciences >
Divisions: STIM YKPN Yogyakarta > Manajemen
Depositing User: Mr. Harish Munawar
Date Deposited: 21 Mar 2022 07:46
Last Modified: 21 Mar 2022 07:46
URI: http://repository.stimykpn.ac.id/id/eprint/26

Actions (login required)

View Item View Item